SAMARINDA – Seorang wanita yang di duga pramugari di amankan oleh pihak bandara di samarinda.
Di ketahui ternyata identitas wanita tersebut palsu dan tidak dapat akses di bandara,kejadian itu langsung di tangani pihak berwajib yang bertugas di bandara.
Keterangan nya ia masuk pramugari tersebut dengan orang dalam yang memakai biaya 30 juta + -.
Ternyata identitas yang di buatkan orang dalam nya tersebut adalah palsu yang tidak ada izin dari bandara.
Saat ini wanita tersebut sudah di amankan di pihak berwajib dan kepolisian juga sedang mencari orang dalam yang membawa lari uang wanita sebesar 30 juta.